Desa Geneng
Kecamatan Miri, Kabupaten Sragen
Sosialisasi Pembuatan Batik Ecoprint Sebagai Inovasi Produk Untuk Potensi Pengembagan UMKM (POKJA 2)

Kamis 2 Maret 2023 PKK Geneng bersama mahasiswa KKN UNS telah melakukan kegiatan Program Kerja Sosialisasi Pembuatan Batik Ecoprint untuk pengembangan UMKM tepatnya di desa Geneng. Kegiatan ini bertujuan agar warga Geneng bisa mempunyai keterampilan dalam pembuatan kerajinan membatik. Terutama dikalangan ibu-ibu PKK Geneng khususnya untuk seluruh warga Geneng agar senantiasa mengolah kreatifitas untuk kemajuan UMKM di wilayahnya. Kegiatan ini juga merupakan sebuah agenda kerja sama yang dilakukan oleh kelompok KKN UNS sebagai Giat Desa Geneng bersama ibu-ibu PKK di Desa Geneng.
.jpg)





Imanton Zai
08 Mei 2025 16:52:15
Terimakasih admin...